Hugo Boss Luncurkan Sepatu Vegan dari Serat Daun Nanas

Belum pernah dengar yang namanya sepatu vegan? Memangnya ada? Ada! Label Fashion Hugo Boss akan meluncurkan lini pertama sepatu vegannya yang terdiri dari koleksi sepatu untuk pria yang terbuat dari serat daun nanas. Lini produk baru ini diciptakan sebagai respon terhadap permintaan konsumen yang berkembang pesat untuk mode yang lebih ramah lingkungan dan tidak melibatkan […]