Mari Kita Coba! Masak Pakai Bahan Bakar Energi Terbarukan Dari Bioetanol

Bahan Bakar Masak Portable Dari Energi Terbarukan Dengan semakin menipisnya pasokan energi fosil, dunia berlomba untuk mencari energi alternatif yang lebih berkelanjutan yang kita kenal dengan energi terbarukan atau renewable energy. Sumber energi terbarukan berasal dari sumber daya alam, bisa diperbaharui dan tidak terbatas karena terbentuk dari proses alam yang berkelanjutan, misalnya saja air, udara, […]